Wednesday, 23 April 2014

PERJALANAN KE AIR TERJUN 2 WARNA KABUPATEN SIBOLANGIT PROPINSI SUMATERA UTARA


Hai.. Apa kabar semuanya,, semoga para pembaca dalam keadaan sehat selalu dan dalam lindungan Allah swt. Amin.. Dikesemptan kali neh sang penulis dengan nama keren agus wiana dan nama Facebook Agus Ay Ay akan berbagi cerita tentang pengalaman ke air terjun 2 warna.. Tempat ini sudah sangat terkenal di propinsi sumatera utara.. UNtuk para petualan maupun pecinta alam, siapa sih yang tidak kenal dengan air terjun 2 warna.. Yaps.. air ini memiliki ketinggian sekitar 75 Meter.. Air ini sangat indah.. dinamakan 2 warna karna air jatuh dari atas berwarna putih dan ketika sampai di bawah air berwarna biru.. Air ini sangat dingin, jadi penulis tidak berani mandi,, Maklum, badan hanya tinggal tulang dan kulit doang,, ahahahha... Tempat ini terletak di desa Durin Sirugun KEcamatan sibolangit, atau dekat dengan Bumi perkemahan sibolangit.. JIka ingin ngecamp, lebih asik, kita dapat ngecamp di dam, jangan khawatir, karna banyak ketersediaan air disana.. Rute perjalanan kesana cukup asik, kadang terjal, kadang ya biasa aja, lama nya perjalanan tergantung, bisa mencapai 3 jam kalau untuk pemula.. Tapi untuk 3 jam, itu sudah cukup lama.. KAAmi memakan waktu sekitar 2 setengah jam, dan memakan waktu sekitar 2 jam untuk kembali turun ke perkemahan.. neh ada beberapa dokumentasi di air terjun 2 warna..
yups,, itulah cerita singkat dari perjalanan kami ke air terjun 2 warna yang ada dikabupaten sibolangit.. sampai ketemu di perjalanan berikutnya.. salam by agus wiana Facebook : Agus Ay Ay

2 comments :

visitors

Flag Counter

Pageviews from the past week